Memperbaiki Wifi Error Pada Android / Android Tutorial

6:50 AM

Cara Paling Ampuh Memperbaiki Wifi Error

Wifi error merupakan salah satu masalah yang kerap kita jumpai di hampir semua pengguna smartphone android. Tak hanya perangkat Android saja yang sering mengalami masalah error wifi, perangkat lain seperti Windows phone dan iOS pun juga mengalami hal yang sama.
Masalah error wifi pada perangkat android disebabkan oleh berbagai macam faktor, seperti kerusakan hardware pada perangkat atau bisa juga karena faktor dari software android sobat.
Jika masalah error wifi disebabkan oleh faktor hardware, berarti pengguna harus memperbaikinya dengan cara membongkarnya. Bagi yang belum berpengalaman tentang hardware sangat disarankan untuk tidak membongkar perangkat sendiri, mungkin sobat harus membawanya ke servis center, karena masalah ini terbilang relatif sulit untuk ditangani.
Sebaliknya jika masalah error wifi disebabkan karena faktor software, sobat JB bisa memperbaikinya sendiri. Untuk tutorialnya langsung saja simak ulasan Jalan baru berikut ini :
memperbaiki wifi
  • Pertama-tama siapkan smartphone Android sobat
  • Buka menu dial up atau panggilan
  • Tekan tombol *#*#526#*#*
  • Setelah itu akan muncul sebuah tampilan yang akan memperbaiki error wifi sobat, tunggu hingga proses selesai
  • Reboot smartphone anda
  • Kemudian nyalakan wifi kembali
Sangat mudah bukan??
Jika cara tersebut tidak berhasil, kemungkinan faktor hardware yang menyebabkan wifi pada perangkat rusak.
Cara tersebut hanya bisa digunakan untuk beberapa perangkat smartphone Android saja, utamanya smartphone Android buatan Samsung.Untuk android merk lain tidak bisa diperbaiki dengan cara ini, sobat Mbah Go-blog bisa mencobanya dengan cara lain.
OK, sekian dulu share JB kali ini dan semoga apa yang sudah JB ulas pada artikel ini bisa menjadikan manfaat buat sobat JB sekalian.

Terima Kasih Sudah Berkunjung di Jalan Baru dan biasakan untuk meninggalkan jejak berupa share atau koment....

Bagikan :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Galib01 ✔