Friday, October 23, 2015

Emulator Android for PC Paling Ringan - Windroye

Emulator Android for PC Paling Ringan - Windroye <-> Emulator Android for PC adalah aplikasi untuk menjalankan Android di PC. Sangat berguna bagi Anda yang pengen nyobain Android tapi belum mempunyai perangkatnya.. Kalo pinjem, malu doong.. Selain buat nyobain, bisa juga buat pengguna Android yang ingin bermain game seperti (get rich, Clash Of Clan) di PC.

Emulator Android sekarang sudah banyak tersedia. diantaranya adalah Bluestack, Android SDK, Youwave, Windroye, Geny Motion, Droid4X, MEmu, dll. Namun disini saya hanya akan membahas salah satu saja yaitu Windroye. Mengapa Windroye?? Karena menurut saya Windroye merupakan Emulator Android for PC paling ringan saat ini. Cara menggunakannya pun sangat mudah (User Friendly).

Minimum System Recruitment:

Processor: Intel Pentium 1.6GHz CPU
RAM: 1 GB
Free Space needed :500 MB disk space
Operating System:Windows XP, Vista, Windows 7, Windows 8 32/64 bit

 Cara Install Emulator Android for PC Paling Ringan - Windroye

  •     Download Windroye melalui link di samping ini. Link Download
  •     Jalankan Windroye 2.7.8.exe, kemudian install seperti biasa
  •     Jika sudah, jalankan Windroye lalu tunggu sampai muncul homescreen Android
  •     Selesai...

Screenshot:

 
Emulator Android paling ringan

Aplikasi Windroye ini berasal dari Cina, jadi untuk bahasa defaultnya adalah bahasa Cina. Untuk mengganti ke bahasa indonesia Anda bisa ikuti caranya di video tutorial Cara mengganti bahasa windroye ke Bahasa indonesia dibawah ini.Cara mengganti bahasa Windroye ke Bahasa Indonesia

No comments:

Post a Comment